SQL Right Join
A. Penjelasan
SQL Right Join adalah Untuk mengembalikan semua catatan dari tabel kanan (table2), dan catatan yang cocok dari tabel kiri (table1). Hasilnya adalah NULL dari sisi kiri, bila tidak ada yang cocok.

B. Bentuk Syntax Umum
SELECT nama_kolom(s)
FROM tabel1 RIGHT JOIN tabel2
ON tabel1.nama_kolom = tabel2.nama_kolom;
C. Implementasi
Contoh Case
-
Designer Database :
Database = ukk_11102016_sbd_153140914111007_hildakhairunnisa
-
Soal dan Jawaban Case :
Right Join dalam 2 tabel
1. Menampilkan data dengan kolom (nama dokter, nama spesialis)
NOTE : untuk mengetahui tabel ke 1 yang tidak terisi dan bernilai NULL
SELECT tb_dokter.NAMA_DOKTER, tb_spesialis.SPESIALIS
FROM tb_dokter RIGHT JOIN tb_spesialis
ON tb_dokter.KD_SPESIALIS = tb_spesialis.KD_SPESIALIS;
- Output
2. Menampilkan data dengan (nama dokter, nama spesialis)
NOTE: untuk mengetahui tabel ke 1 yang tidak terisi dan bernilai NULL, data diurutkan berdasarkan nama dokter (urut dari A-Z)
SELECT tb_dokter.NAMA_DOKTER, tb_spesialis.SPESIALIS
FROM tb_dokter RIGHT JOIN tb_spesialis
ON tb_dokter.KD_SPESIALIS = tb_spesialis.KD_SPESIALIS
ORDER BY tb_dokter.NAMA_DOKTER;
- Output
3. Menampilkan data dengan kolom (nama dokter, nama spesialis)
NOTE: untuk mengetahui tabel ke 1 yang tidak terisi dan bernilai NULL, data diurutkan berdasarkan nama dokter (urut dari Z-A)
SELECT tb_dokter.NAMA_DOKTER, tb_spesialis.SPESIALIS
FROM tb_dokter RIGHT JOIN tb_spesialis
ON tb_dokter.KD_SPESIALIS = tb_spesialis.KD_SPESIALIS
ORDER BY tb_dokter.NAMA_DOKTER DESC;
- Output
Right Join IS NULL
Menampilkan data dengan kolom (nama dokter, nama spesialis)
NOTE : untuk mengetahui tabel ke 1 yang hanya bernilai NULL
SELECT tb_dokter.NAMA_DOKTER, tb_spesialis.SPESIALIS
FROM tb_dokter RIGHT JOIN tb_spesialis
ON tb_dokter.KD_SPESIALIS = tb_spesialis.KD_SPESIALIS
WHERE tb_dokter.KD_SPESIALIS IS NULL;
- Output